Senandung Ceking
By: Nafiisah FB Ceking berjalan tegap. Wajahnya menampakkan amarah. Di belakangnya seekor kambing mengikuti setengah hati. Kambing kurus berwarna hitam legam itu berjalan pasrah ditarik paksa oleh Ceking. Ceking berteriak,”Mak! Mak! Si Jenggot...
Recent Comments